-
Cendekiawan Yusuf Al Qaradawi Wafat Dalam Usia 96 Tahun
CENDEKIAWAN Muslim berpengaruh di dunia, Sheikh Yusuf Al Qaradawi wafat dalam usia 96 tahun, Senin (26/9).
-
Pemerintah Erdogan yang berakar Islam merilis sedikit rincian pembunuhan mengerikan itu sehingga sangat mempermalukan putra mahkota Saudi.
-
Ikhwanul telah ditetapkan sebagai organisasi teroris pada akhir 2013, tetapi kelompok itu secara konsisten menyangkalnya terkait dengan kekerasan.
-
Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken mengatakan pada September bahwa bantuan akan ditahan jika Mesir tidak menangani kondisi khusus yang terkait dengan…
-
Pada awalnya rekan-rekan tahanannya sebagian besar ialah aktivis masyarakat sipil atau pendukung kelompok Islamis termasuk Ikhwanul Muslimin.
-
Pada Senin (3/1), anggota politbiro Hamas Mahmoud al-Zahar mengatakan dalam pidatonya atas nama faksi-faksi Palestina selama peringatan Soleimani.
-
Gerakan Islam Hamas mengontrol Gaza yang diblokade Israel dan mendukung ajaran Ikhwanul.
-
Mounir menunjuk Osama Suleiman dan Sohaib Abdel-Maqsoud yang berbasis di London sebagai juru bicara kelompok tersebut.
-
Dalam pernyataan di media sosial, keluarga Thabet telah membantah melakukan suatu kesalahan. Pengacara Juhayna tidak bisa dihubungi.
-
Mengutip angka Kementerian Dalam Negeri, HRW menemukan bahwa setidaknya 755 orang tewas dalam 143 dugaan baku tembak dengan hanya satu tersangka yang…
-
Pasangan itu, Yehia Mousa dan Alaa Al-Samahi, dituduh oleh otoritas Mesir mendalangi pembunuhan mantan jaksa agung Mesir Hisham Barakat pada 2015.
-
Para pemimpin masjid harus berjanji untuk tidak mengizinkan buku apa pun di masjid tanpa izin sebelumnya dari kantor Administrasi Umum Bimbingan Agama.
-
UEA, Arab Saudi, dan sekutu mereka memulihkan hubungan penuh dengan Qatar pada Januari setelah pertemuan puncak bersejarah yang mengakhiri keretakan.
-
Ke-12 tahanan yang menghadapi eksekusi segera termasuk di antara 739 terdakwa yang diadili dalam persidangan massal. Persidangan itu dikecam oleh PBB…
-
Bulan lalu, kementerian memerintahkan para pengkhotbah untuk mendedikasikan khotbah Jumat untuk mendukung pernyataan kontroversial yang dikeluarkan…
-
Pernyataan bersama itu mengatakan bahwa langkah Saudi didasarkan pada tuduhan palsu dan penilaian tanpa bukti.
-
Namun, Imam Besar justru berusaha meyakinkan para pihak bahwa memaksa Al-Azhar ke dalam konflik semacam itu bakal melemahkan posisinya.
-
Ribuan anggotanya telah dipenjarakan di Mesir sering kali dengan tuduhan menghasut kekerasan.
-
Hamas dan Jihad Islam Palestina mengutuk keras kunjungan itu dan menyebutnya sebagai preseden berbahaya.
-
Majelis Ulama Senior Saudi mengeluarkan pernyataan yang menetapkan Ikhwanul Muslimin sebagai kelompok teroris.