-
Keberadaan Harun Masiku Belum Sampai ke Telinga Polri
Interpol belum menerima informasi keberadaan Harun Masiku dari negara-negara lain.
-
Interpol Indonesia belum menerima informasi tentang Harun Masiku di Malaysia.
-
Wakil Ketua KPK Alexander Marwata mengaku belum mengetahui pasti kabar itu. Dia memastikan setiap informasi tentang Harun didalami.
-
Jika memang sudah ditemukan, ia meyakini Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pasti akan langsung menangkap para penjahat tersebut.
-
Dia juga menjelaskan kerja sama dengan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) masih dilakukan dalam pencarian Harun. Pencekalannya masih…
-
Ali menekankan bahwa instrumen mencari Harun Masiku sama halnya dengan memburu buronan lainnya. Total lima buronan yang kini tengah diburu KPK.
-
Yang penting yakni sumber dana yang digunakan untuk menyuap Wahyu segera bisa diketahui.
-
KPK memastikan tidak akan berhenti mencari sampai para buronan itu tertangkap. Harun yang ditunggu masyarakat pun dipastikan bakal diseret ke meja…
-
HARUN Masiku merupakan tersangka dalam perkara dugaan suap terkait penetapan anggota DPR terpilih tahun 2019-2024 yang sudah berstatus daftar pencarian…
-
Harun menjadi buronan setelah menghilang usai ditetapkan menjadi tersangka pada 9 Januari 2020
-
ICW meragukan upaya KPK untuk mencari buronan kasus suap terkait pergantian antarwaktu (PAW) anggota DPR periode 2019-2024 itu.
-
KETUA KPK Firli Bahuri menegaskan lembaganya terus bekerja memberantas korupsi baik melalui pendidikan, pencegahan maupun penindakan. Pernyataan itu…
-
KPK juga membantah tudingan tidak serius dalam mencari buronan saat ini. Lembaga Antikorupsi sudah banyak menangkap buronan dalam beberapa kasus yang…
-
"Hemat saya, kalau masyarakat berkeinginan mendukung kerja kerja KPK, mungkin pemasangan spanduk ataupun baliho itu akan lebih pas kalau memuat…
-
Sidang in absentia dinilai perlu dilakukan karena sudah hampir tiga tahun Harun menjadi buronan KPK.
-
"Bila tidak mampu, bisa minta bantu kami untuk tangkap HM (Harun Masiku). Saya yakin tidak perlu waktu yang terlalu lama."
-
Karyoto menekankan bahwa KPK masih berupaya melacak keberadaan Harun. Pengejaran Harun dipastikan tidak berhenti.
-
Sekedar info, Harun Masiku berstatus buron sejak Januari 2020
-
KPK sampai saat ini masih memaksimalkan kinerjanya untuk mencari Harun untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.
-
"Ya belum ada tanda-tanda lah. Masih berjalan, masih berjalan. Biasa proses itu mmang tidak cepat, butuh waktu yang lama,"