# Asuransi perjalanan
-
Permintaan Asuransi Perjalanan Domestik Meningkat 587 Persen, Zurich Hadir dengan Solusi Pembelian Digital
Zurich meluncurkan platform digital baru untuk kemudahan pembelian asuransi perjalanan melalui portal proteksi.zurich.co.id.
-
Asuransi perjalanan umrah Zurich Syariah mencatat peningkatan penetrasi pasar hingga 40% pada 2022 lalu. Potensinya masih sangat besar.